
Bupati Sumenep: Jaga Populasi Dengan Bangun Konservasi Hewan Khas Sumenep.
- 2018-04-15
- infokom
- 839 Kali
Kategori : Peternakan
Media Center, Minggu ( 15/04 ) Pemerintah Kabupaten Sumenep berencana membangun kawasan konservasi hewan khas masyarakat setempat.
Bupati Sumenep, Dr. KH. A. Busyro Karim, M.Si mengatakan, pihaknya berkeinginan membuat konservasi hewan yang menjadi identitas daerah Sumenep, dalam menjaga kelestarian populasinya, ...

Camat Rubaru Apresiasi Budidaya Lebah Madu Milik Nurdin.
- 2018-02-20
- infokom
- 822 Kali
Kategori : Peternakan
Media Center, Selasa ( 20/02 ) Camat Rubaru, Arif Susanto menepati janjinya untuk menyaksikan panen
lebah madu milik Mohammad Nurdin, warga Dusun Banasare Barat, RT/RW
06/01 Desa Banasare, Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, pada Selasa
(20/02).
“Saya sangat mengapresiasi budidaya yang ...

Mohammad Nurdin, Sukses Usaha Budidaya Lebah Madu.
- 2018-02-12
- infokom
- 1403 Kali
Kategori : Peternakan
Media Center, Senin ( 12/02 ) Berkat ketekunan dan keuletan Mohammad Nurdin, warga Dusun Banasare Barat, RT/RW 06/01 Desa Banasare, Kecamatan Rubaru, Kabupaten Sumenep, setahap demi setahap usaha budidaya lebah madu makin membuahkan hasil, hingga pemasarannya tidak hanya di seputar ...

Hewan Kurban Di Sumenep Dipastikan Bebas Antraks.
- 2017-08-30
- infokom
- 624 Kali
Kategori : Peternakan
Media Center, Rabu ( 30/08 ) Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Kabupaten Sumenep pastikan hewan ternak untuk kurban tahun ini bebas dari penyakit antraks yang berbahaya bagi kesehatan manusia.
Untuk memastikan hewan ternak yang akan dikurbankan tahun ini bebas dari berbagai penyakit berbahaya seperti antraks, ...

Jelang Idul Adha, Dispertanak Intensifkan Pengawasan .
- 2017-08-22
- infokom
- 824 Kali
Kategori : Peternakan
Media Center, Selasa ( 22/08 ) Menjelang Hari Raya Idul Adha 1438 Hijriyah, Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (Dispertanak) Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, mengintensifkan pengawasan dan pemeriksaan hewan qurban.
"Kita tingkatkan pengawasan di centra penjualan dan penampungan hewan ternak ...