
Mengupas Sosok Banyak Wide, Dan Seputar Hari Jadi Sumenep (1).
- 2020-10-26
- infokom
- 786 Kali
Kategori : Pariwisata & Budaya
Media Center, Senin ( 26/10 ) Nama Banyak Wide mungkin tidak sepopuler Aria Wiraraja. Meski kedua nama itu merujuk pada sosok yang sama. Yakni adipati Sumenep sejak 1269-1293 Masehi.
Menariknya, meski tak begitu populer dalam catatan sejarah Sumenep, sekaligus tak populer ...

Misteri Raden Suderma, Sosok Yang “Hilang” Dalam Sejarah Sumenep (2-Habis).
- 2020-10-22
- infokom
- 755 Kali
Kategori : Pariwisata & Budaya
Media Center, Kamis ( 22/10 ) Hilangnya nama Raden Suderma dalam lembar sejarah Sumenep menyisakan pertanyaan panjang. Padahal dalam sebuah arsip surat menyurat, nama Suderma jelas disebut sebagai salah satu adipati Sumenep pada 1705.
Arsip yang diberi judul “Rulers in Asia ...

Misteri Raden Suderma, Sosok Yang “Hilang” Dalam Sejarah Sumenep (1).
- 2020-10-13
- infokom
- 766 Kali
Kategori : Pariwisata & Budaya
Media Center, Selasa ( 13/10 ) Sejarah memang tak pernah selesai diceritakan, ditulis, dan dinamis.
“Selalu saja ada yang baru dalam sejarah,” kata RB Moh. Muhlis, salah satu pemerhati sejarah di Sumenep, Selasa (13/10/2020).
Baru di sini bersifat kompleks. Seperti soal anakronisme ...

Disparbudpora Terus Berupaya Cetak Atlet Berkualitas Di Bidang Olahraga.
- 2020-10-12
- infokom
- 267 Kali
Kategori : Pariwisata & Budaya
Media Center, Senin ( 12/10 ) Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, telah membangun sejumlah sarana olahraga di wilayah kepulauan, khususnya di Kecamatan Gayam, Pulau Sapudi.
Kabupaten Sumenep ini, terdiri dari 27 kecamatan yang ...

Situs Sukendar Dan Lembar Sejarah Sumenep Yang Tercecer.
- 2020-10-12
- infokom
- 714 Kali
Kategori : Pariwisata & Budaya
Media Center, Senin ( 12/10 ) Tak jauh dari kantor atau Balai Desa Pandian, Kecamatan Kota Sumenep, terdapat sebuah situs bersejarah. Jika mengacu pada sumber-sumber kuna, situs ini merupakan situs penting dalam sejarah Sumenep. Namun ironisnya, situs ini malah diduga menjadi ...